Rapel.id : Antusias Gerakan Memilah Sampah Di Paroki Kumiteran Sangat Tinggi

May 30, 2021 / pojoknus
IMG-20210527-WA0052

POJOK NUSANTARA – Jogjakarta, Gerakan pemilahan dan sedekah sampah anorganik/bahan daur ulang di Paroki Kumetiran mendapat dukungan yang antusias dari umat. Hal ini terlihat dari meningkatnya jumlah umat yang berpartisipasi serta bertambahnya jumlah dan jenis bahan daur ulang yang dikumpulkan,hal ini diungkapkan oleh tim rapel.id, Christopher Nugroho,(Kumetiran, 27 Mei 2021).

Lebih lanjut Sekjen PP Pemuda Katholik ini menyampaikan, dalam kurun waktu sekitar 10 hari sejak pengambilan perdana, jumlah bahan daur ulang yang terkumpul hari ini tercatat meningkat 3 kali lipat dan hampir mencapai 0,5 ton.

Tim Rapel (Rapel.id) secara rutin mengambil bahan daur ulang yang telah dikumpulkan tersebut, kemudian dibawa ke gudang Rapel yang terletak di Mlati, Sleman.

Kabid Pelayanan Masyarakat Paroki Kumetiran, Evodius Beni, menjelaskan bahwa dana yang diperoleh dari hasil penjualan bahan daur ulang akan digunakan untuk program – progam sosial Paroki. Saat ini sejumlah program yang telah berjalan, yaitu : bantuan sosial, beasiswa, modal usaha UMKM, pembagian sembako, pelayanan kesehatan, ketahanan pangan, dan lainnya.

” Gerakan sedekah sampah anorganik/bahan daur ulang ini diharapkan dapat terus berkelanjutan. Selain meningkatkan kesadaran umat akan pentingnya pemilahan sampah, juga memiliki dampak sosial dan ekonomi bagi umat yang membutuhkan bantuan,” Ujarnya (Yo/PN)

Posted in
art1

Jangan Lewatkan

News Feed

Jacki Uly Perkuat Empat Pilar Bangsa Masyarakat Fatubesi

August 22, 2024

Kupang, Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi NasDem, Y. Jacki Uly., S.I.K., M.H menyampaikan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan kepada masyarakat kelurahan Fatubesi yang berlangsung […]

Jacki Uly Minta Masyarakat Naikoten II Tetap Pegang Erat Empat Pilar Kebangsaan

August 22, 2024

Kupang, Anggota Komisi III DPR RI, Y. Jacki Uly, S.I.K.,M.H melakukan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan pada masyarakat Naikoten II yang berlangsung pada 30 Juni 2024. […]

Ketua FMKI Tangerang Raya Berikan Komentar Untuk Kunjungan Paus Fransiskus

August 22, 2024

Tangerang, Kunjungan Paus Fransiskus ke berbagai negara, termasuk Indonesia, kiranya perlu dimaknai sebagai upaya sungguh-sungguh Gereja Katolik dalam menawarkan gagasan dan solusi untuk masa depan […]

FMKI Tangerang Raya Gelar Diskusi

August 22, 2024

Tangerang, FMKI (Forum Masyarakat Katolik Indonesia) Tangerang Raya kembali menyelenggarakan kegiatan NGOPI BARENG CALEG (III)_ di cafe Tentang Kopi, Lippo Karawaci, Tangerang. Kegiatan ini dihadiri […]

Jacki Uly Minta Warga Bakunase Jaga Empat Pilar Bangsa

May 15, 2024

KUPANG, Anggota Komisi III dari Fraksi NasDem, Y. Jacki Uly.,S.I.K.,M.H kembali melakukan Sosialisasi Empat Pilar bangsa kepada warga Lambat, Kelurahan Bakunase 2, Kota Kupang. Kegiatan […]

ads
ads
ads