Pemuda Katolik Jabar Sampaikan Apresiasi Terkait Musda KNPI Jabar

September 2, 2021 / pojoknus
IMG-20210827-WA0025

Ketua Pemuda Katholik Provinsi Jawa Barat

POJOK NUSANTARA – Garut, Dewan Perwakilan Daerah Komite Pemuda Indonesia (DPD KNPI) Jawa Barat periode 2018-2021 melaksanakan Musyawarah Daerah. kegiatan ini dihadiri oleh organisasi kemasyarakatan dan kepemudaan berkumpul di Hotel Harmoni, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Dalam Musyawarah Daerah (Musda) Ke-XV yang di buka langsung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Kamis, (26/08/21)

Turut hadir para undangan MPI KNPI Jawa Barat, perwakilan DPP KNPI, Bupati Garut Rudy Gunawan dan dibuka resmi oleh Gubernur Jabar Ridwan Kamil dan ratusan OKP dari berbagai organisasi.

Ketua Pemuda Katolik Komda Jawa Barat Edi Silaban mengucapkan selamat atas terlaksananya Musda Provinsi bersama Ke-XV DPD KNPI Jawa Barat dan terpilihnya Ridwansyah Yusuf Ahmad sebagai Ketua.

Edi Silaban mengapresiasi kepemimpinan Rio F Wilantara di KNPI Jabar, kedepan Pemuda Katolik berharap wadah KNPI mesti menjadi wadah kolaborator antar organisasi sekaligus wasit yang mendorong untuk menghidupi semua OKP yang sah.

“Mari bersama mendorong kepemimpinan KNPI Jabar yang satu menjadi wadah pemuda yang menjunjung toleransi dan perdamaian. Kembali bergandengan tangan demi stabilitas OKP se-Jabar” ujar Edi dalam keterangannya, (Yo/PN.

art1

Jangan Lewatkan

News Feed

Jacki Uly Perkuat Empat Pilar Bangsa Masyarakat Fatubesi

August 22, 2024

Kupang, Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi NasDem, Y. Jacki Uly., S.I.K., M.H menyampaikan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan kepada masyarakat kelurahan Fatubesi yang berlangsung […]

Jacki Uly Minta Masyarakat Naikoten II Tetap Pegang Erat Empat Pilar Kebangsaan

August 22, 2024

Kupang, Anggota Komisi III DPR RI, Y. Jacki Uly, S.I.K.,M.H melakukan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan pada masyarakat Naikoten II yang berlangsung pada 30 Juni 2024. […]

Ketua FMKI Tangerang Raya Berikan Komentar Untuk Kunjungan Paus Fransiskus

August 22, 2024

Tangerang, Kunjungan Paus Fransiskus ke berbagai negara, termasuk Indonesia, kiranya perlu dimaknai sebagai upaya sungguh-sungguh Gereja Katolik dalam menawarkan gagasan dan solusi untuk masa depan […]

FMKI Tangerang Raya Gelar Diskusi

August 22, 2024

Tangerang, FMKI (Forum Masyarakat Katolik Indonesia) Tangerang Raya kembali menyelenggarakan kegiatan NGOPI BARENG CALEG (III)_ di cafe Tentang Kopi, Lippo Karawaci, Tangerang. Kegiatan ini dihadiri […]

Jacki Uly Minta Warga Bakunase Jaga Empat Pilar Bangsa

May 15, 2024

KUPANG, Anggota Komisi III dari Fraksi NasDem, Y. Jacki Uly.,S.I.K.,M.H kembali melakukan Sosialisasi Empat Pilar bangsa kepada warga Lambat, Kelurahan Bakunase 2, Kota Kupang. Kegiatan […]

ads
ads
ads